Kwartir Daerah Jawa Tengah
  • Tentang Kwarda
  • Organisasi
  • Pusat Kegiatan Kepramukaan
  • Media Unduh
No Result
View All Result
Sunday, 7 August 2022
27 °c
Semarang
Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah
  • Tentang Kwarda
  • Organisasi
  • Pusat Kegiatan Kepramukaan
  • Media Unduh
No Result
View All Result
Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah
No Result
View All Result
Home Gerakan Pramuka
Pelatihan OSM 101 Resmi Ditutup – Warta Pramuka

Pelatihan OSM 101 Resmi Ditutup – Warta Pramuka

Kwartir Nasional by Kwartir Nasional
13/04/2022
in Gerakan Pramuka
2 min read
0
5
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Related Posts

Kontingan Gerakan Pramuka pada Youth Exchange Program India Dilepas Secara Resmi oleh Kak Budi Waseso – Warta Pramuka

Kontingan Gerakan Pramuka pada Youth Exchange Program India Dilepas Secara Resmi oleh Kak Budi Waseso – Warta Pramuka

07/08/2022
Dipimpin Ketua Kwarnas, Ratusan Pramuka Ikuti Ziarah di TMP Kalibata – Warta Pramuka

Dipimpin Ketua Kwarnas, Ratusan Pramuka Ikuti Ziarah di TMP Kalibata – Warta Pramuka

07/08/2022
KUKUHKAN ANGGOTA BARU, SMK DIPONEGORO 3 KEDUNGBANTENG GELAR PERKEMAHAN

KUKUHKAN ANGGOTA BARU, SMK DIPONEGORO 3 KEDUNGBANTENG GELAR PERKEMAHAN

06/08/2022
Puluhan Pembina Pramuka Boyolali Raih Penghargaan Pancawarsa di Hari Pramuka ke 61

Puluhan Pembina Pramuka Boyolali Raih Penghargaan Pancawarsa di Hari Pramuka ke 61

04/08/2022

PRAMUKA.ID – Pelatihan Open Street Map (OSM) 101 resmi ditutup oleh Kak Saul RJ Saleky, Andalan Nasional Komisi Pengabdian Masyarakat di kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Bogor, Jawa Barat hari Sabtu 9 April 2022.

Kegiatan pelatihan OSM 101 merupakan kegiatan kolaborasi antara Kwartir Nasional Gerakan Pramuka dan Open Mapping Hub (OMH) Asia Pasifik dan Kwarnas Gerakan Pramuka menunjuk Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Bogor sebagai lokasi kegiatan Pelatihan OSM ini.

Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan dari tanggal 28 Februari -9 April 2022 DAN diikuti oleh 30 peserta anggota Pramuka berasal dari Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Bogor, Kota Bogor, Kota Depok, Kabupaten Bekasi dan Kota Bekasi.

Dalam sambutan Kak Saul RJ Saleky menyampaikan bahwa pada pilot project yang dilaksanakan di Gerakan Pramuka Indonesia yaitu bisa memberikan output yang optimal, dari kegiatan pelatihan OSM ini lah nanti akan memberikan gambaran bagaimana implementasi pelatihan OSM ini di 29 NSO lain yang ada di Asia Pasifik.

“Jadi kakak-kakak yang berkesempatan mengikuti Pelatihan OSM ini adalah pilot project pertama di Asia Pasifik, output dari Memoredum of Understanding (MoU) antara OMH Asia Pasifik dengan APR Scout” Kata Kak Saul

“Oleh karena itu, kebutuhan kita masih sangat tinggi, kwarnas Gerakan Pramuka akan segera mengajak Perkumpulan OpenStreetMap Indonesia (POI) untuk melakukan MoU, kita mau melaksanakan lagi dimana dan kita sepakati kurikulum nya, apakah model pelatihannya masih seperti ini,” kata Kak Saul

“Kami akan mengundang kak Harry dan kakak-kakak dari POI untuk memberikan presentasi kepada kwartir nasional tentang kegiatan pelatihan OSM 101 yang telah dilaksanakan kurang lebih 3 (tiga) bulan sehingga dari situ kita akan melakukan penjajakan kerjasama” imbuh Kak Saul

“Semoga selama mengikuti kegiatan pelatihan ini dapat bermanfaat terutama bagi pengembangan kwartir cabang masing-masing sehingga bisa dimanfaatkan untuk upaya pengurangan resiko bencana” Pungkas Kak Saul.

Hadir dalam acara penutupan Pelatihan OSM 101 diantaranya Kak Harry Mahardika, Disaster Services Manager Open Mapping Hub (OHM) Asia Pasifik; Kak Asmoro, OHM Asia Pasifik; Kak Kosasih, Sekretaris Kwarcab Gerakan Pramuka Kabupaten Bogor; Kak Doris, Waka Abdimas Kwarcab Kab. Bogor, serta Kak Anjar dan kak Riyadi dari Perkumpulan OpenStreetMap Indonesia (POI).

Adapun materi-materi yang diberikan selama kegiatan pelatihan OSM 101 ini antara lain materi tentang Pengenalan OpenStreetMap dan Pemetaan Jarak Jauh, Pemetaan Jarak Jauh Wilayah Kerja (Mapathon), Persiapan Survei Lapangan dan Pengenalam Aplikasi Mapillary dan OSM Tracker, Pemetaan Dilapangan, Pengenalan cara Input Data Pemetaan di Lapangan, dan Pembuatan Peta menggunakan QGIS.

***

Teks dan Foto: Haerudin

ShareTweetShare

Related Posts

Kontingan Gerakan Pramuka pada Youth Exchange Program India Dilepas Secara Resmi oleh Kak Budi Waseso – Warta Pramuka
Gerakan Pramuka

Kontingan Gerakan Pramuka pada Youth Exchange Program India Dilepas Secara Resmi oleh Kak Budi Waseso – Warta Pramuka

07/08/2022
Dipimpin Ketua Kwarnas, Ratusan Pramuka Ikuti Ziarah di TMP Kalibata – Warta Pramuka
Gerakan Pramuka

Dipimpin Ketua Kwarnas, Ratusan Pramuka Ikuti Ziarah di TMP Kalibata – Warta Pramuka

07/08/2022
KUKUHKAN ANGGOTA BARU, SMK DIPONEGORO 3 KEDUNGBANTENG GELAR PERKEMAHAN
Lintas Pramuka Jateng

KUKUHKAN ANGGOTA BARU, SMK DIPONEGORO 3 KEDUNGBANTENG GELAR PERKEMAHAN

06/08/2022
Next Post
Seleksi Petugas Upacara Jambore Nasional XI Tahun 2022 perwakilan Kwartir Daerah Jawa Tengah

Seleksi Petugas Upacara Jambore Nasional XI Tahun 2022 perwakilan Kwartir Daerah Jawa Tengah

Rapat Koordinasi Tim Pelatih Pusdiklatda Kwartir Daerah Jawa Tengah

Rapat Koordinasi Tim Pelatih Pusdiklatda Kwartir Daerah Jawa Tengah

Leave Comment
No Result
View All Result

Recent Posts

  • Kontingan Gerakan Pramuka pada Youth Exchange Program India Dilepas Secara Resmi oleh Kak Budi Waseso – Warta Pramuka
  • Dipimpin Ketua Kwarnas, Ratusan Pramuka Ikuti Ziarah di TMP Kalibata – Warta Pramuka
  • KUKUHKAN ANGGOTA BARU, SMK DIPONEGORO 3 KEDUNGBANTENG GELAR PERKEMAHAN
  • Puluhan Pembina Pramuka Boyolali Raih Penghargaan Pancawarsa di Hari Pramuka ke 61
  • Ulang Janji Pramuka ke 61, Sek Cab : Insyallah Pak Bupati Akan Hadir

Recent Comments

    Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah

    Gerakan Pramuka Kwarda Jawa Tengah

    Gedung Pramuka Lt.5 Jl. Pahlawan no. 8 Semarang

    Tel: +(024) 8311163 dan Fax: +(024) 8311902

    © 2020 Pramuka Kwartir Daerah Jawa Tengah

    No Result
    View All Result
    • Tentang Kwarda
    • Organisasi
    • Pusat Kegiatan Kepramukaan
    • Media Unduh

    © 2020 Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Tengah